Category: Nias

Agner Møller dan Omo Sebua Hilimondregeraya

Jacob Peder Georg Agner Møller adalah seorang Dokter Militer berkebangsaan Denmark yang datang ke Nias pada tahun 1923. Dia membeli Rumah Adat dari Hilimondregeraya dan membawanya ke Denmark.

/ June 14, 2017

Tenggelamnya Kapal van Imhoff di Pulau Nias

Kapal van Imhoff adalah sebuah kapal dari maskapai pelayaran Belanda Koninklijke Paketvaart-Maatschappij (KPM). Nama van Imhoff diambil dari nama seorang Gubernur Jendral Hindia berkelahiran Jerman, Gustaaf Willem van Imhoff.

/ June 13, 2017
Soera Ni'amoni'ö: Alkitab berbahasa Nias

Soera Ni’amoni’ö: Alkitab berbahasa Nias

Soe’ra Ni’amoniö adalah Alkitab yang diterjemahkan dalam Bahasa Nias. Terjemahan ini dimaksudkan oleh para misionaris agar masyarakat Nias lebih mengerti tentang Kabar Baik di dalam Alkitab.

/ June 13, 2017